Layanan Kontraktual
DESKRIPSI LAYANAN | Mercury Analyzer adalah instrumen yang dapat dipergunakan untuk kadar merkuri dalam berbagai macam sampel. Metode yang digunakan adalah Cold Vapor Atomic Absorption Spectrometry (CVAAS) yaitu penyerapan cahaya oleh atom merkuri untuk menentukan kadar…
- Laboratorium Genomik - Fasilitas Layanan Kimia
- Direktorat Pengelolaan Laboratorium, Fasilitas Riset, dan Kawasan Sains dan Teknologi
- KST Cibinong (Soekarno)
Gedung Genomik-KST Soekarno (Cibinong) BRIN Jl Raya Bogor KM 46, Cibinong, Kab. Bogor, Jawa Barat - 08119811575
- genomik@brin.go.id
Marketing Office
Deputi Bidang Infrastruktur Riset dan Inovasi BRIN
layanan_sains@brin.go.id
Mercury Analyzer adalah instrumen yang dapat dipergunakan untuk kadar merkuri dalam berbagai macam sampel. Metode yang digunakan adalah Cold Vapor Atomic Absorption Spectrometry (CVAAS) yaitu penyerapan cahaya oleh atom merkuri untuk menentukan kadar merkuri dalam sampel.
Spesifikasi Alat : Mercury Analyzer
Merek : NIC
Type : MA3000
Detektor : Three-beam double-cell CVAAS detector
Persyaratan Khusus Sampel Laboratorium:
1. Tidak menerima sampel kosmetik dan limbah.
2. Tidak menerima sampel dengan tingkat radiasi tinggi atau sampel radioaktif.
3. Sampel berupa serbuk kering yang homogen minimal 10 gr.
1. Pelanggan harus mengisi form pengujian yang dapat diunduh di bagian [Berkas Layanan > Berkas SOP Layanan]. Form yang telah diisi (format .pdf) diunggah bersama foto sampel dibagian [File Dukung Lainnya] dan [File Data Foto].
2. Nama dan jumlah sampel yang terdaftar di ELSA System sama dengan jumlah sampel yang tertulis pada Form
Ketidaklengkapan dokumen pendukung tersebut dapat menyebabkan pendaftaran sampel uji dibatalkan oleh verifikator.
Konsultasi teknis, status layanan & pengaduan: 08119811575.
Syarat Pengajuan:
Spesifikasi Alat : Mercury Analyzer
Merek : NIC
Type : MA3000
Detektor : Three-beam double-cell CVAAS detector
Persyaratan Khusus Sampel Laboratorium:
1. Tidak menerima sampel kosmetik dan limbah.
2. Tidak menerima sampel dengan tingkat radiasi tinggi atau sampel radioaktif.
3. Sampel berupa serbuk kering yang homogen minimal 10 gr.
- Biaya Analisa : Rp. 250.000,- per sampel.
- Layanan maksimal per hari sebanyak 10 sampel
- Pengambilan sampel yang telah selesai diuji dapat diambil maksimal 1 bulan setelah status layanan “Selesai”, Jika melebihi waktu yang telah ditentukan, maka sampel akan dimusnahkan oleh pihak laboratorium.
- Permintaan raw data analisa maksimal 1 bulan setelah status layanan “Selesai”. Jika melebihi waktu yang telah ditentukan, maka permintaan tidak dapat diproses.
- Jika user akan menggunakan metode preparasi lain maka perlu dikomunikasikan dengan penyelia/operator layanan terlebih dahulu
1. Pelanggan harus mengisi form pengujian yang dapat diunduh di bagian [Berkas Layanan > Berkas SOP Layanan]. Form yang telah diisi (format .pdf) diunggah bersama foto sampel dibagian [File Dukung Lainnya] dan [File Data Foto].
2. Nama dan jumlah sampel yang terdaftar di ELSA System sama dengan jumlah sampel yang tertulis pada Form
Ketidaklengkapan dokumen pendukung tersebut dapat menyebabkan pendaftaran sampel uji dibatalkan oleh verifikator.
Konsultasi teknis, status layanan & pengaduan: 08119811575.
Syarat Pengajuan:
- File Data Foto
- File Dukung Lainnya
| Nama Berkas | Ukuran Berkas | |
|---|---|---|
| Berkas SOP/Formulir/Ajuan Layanan | 0.08 MB | |
| Template File Data Foto | 0 MB | |
| Template File Dukung Lainnya | 0 MB |








![[G6] Layanan Penerimaan Limbah Radioaktif Sumber Bekas 1 Ci < A ≤ 10 Ci dengan waktu paro (T ) ≥ 150 hari](https://elsatur.brin.go.id/public/uploads/layanan_file/4213/gambar_layanan_6075.jpg)
![[G6] Layanan Penerimaan Limbah Radioaktif Sumber Bekas 1 Ci < A ≤ 10 Ci dengan waktu paro (T ) ≥ 150 hari](https://elsatur.brin.go.id/public/uploads/layanan_file/4213/gambar_layanan_6076.jpg)



