Free
SERVICE DESCRIPTION | "Fungsi Kelompok Riset : Melakukan riset dan inovasi di bidang mitigasi dan adaptasi bencana keairan Topik Riset : Pemanfaatan Biochar Untuk Menekan Kehilangan Unsur Hara P dan N Akibat Pencucian Alami sebagai Upaya Mitigasi Pencemaran pada…
- Laboratorium Limnologi
- KST Cibinong (Soekarno)
"Fungsi Kelompok Riset : Melakukan riset dan inovasi di bidang mitigasi dan adaptasi bencana keairan
Topik Riset :
Ruang Lingkup Riset :
Laboratorium yang akan digunakan : Lab Sedimen dan Rumah Kaca KST Soekarno
Bidang studi/jurusan yang diharapkan : Ilmu Tanah, Agroteknologi, Kimia, Teknik Lingkungan, Pertanian, Biologi
Kuota mahasiswa :6 orang "
Application Requirements:
Topik Riset :
- Pemanfaatan Biochar Untuk Menekan Kehilangan Unsur Hara P dan N Akibat Pencucian Alami sebagai Upaya Mitigasi Pencemaran pada Badan Air
- Pemanfaatan Sedimen Danau, Waduk, Sungai, yang diperkaya Biochar sebagai MediaTanaman Sebagai Mitigasi Penurunan Muka Air
- Pemanfaatan biochar sebagai soil amendment untuk pencegah kekeringan
Ruang Lingkup Riset :
- Pembuatan biochar, Karakterisasi biochar, Persiapan media, dan instrumen penelitian, Aplikasi biochar, Analisis P dan N
- Pembuatan biochar, Karakterisasi biochar, Persiapan lahan, pemasangan sensor soil temperature, soil moisture, pengamatan
Laboratorium yang akan digunakan : Lab Sedimen dan Rumah Kaca KST Soekarno
Bidang studi/jurusan yang diharapkan : Ilmu Tanah, Agroteknologi, Kimia, Teknik Lingkungan, Pertanian, Biologi
Kuota mahasiswa :6 orang "
Application Requirements:
- Photo
- File Data Transkrip
- Cover Letter
- Curriculum Vitae
- Statement Letter
- Other Supporting File
- Proposal